LEGENDAQQ LOUNGE – Kereta Peluru dengan Gerbong Ruang Tamu Jepang memang terkenal dengan kereta pelurunya atau Shinkansen. Terbaru, meraka akan bikin kereta peluru dengan dekorasi gerbong seperti ruang tamu.
kereta peluru dengan desain terbaru itu dirancang oleh arsitek pemenang penghargaan Pritzker Prize, Kazuyo Sejima. Bernama Seibu 001 series, kereta itu dikenal sebagai Laview.
Kereta itu masuk di armada komuter Seibu Railway mulai beroperasi di Tokyo pada bulan Maret lalu. Eksteriornya berwarna perak dan memang dirancang untuk menyatu dengan lanskap pegunungan.
Kereta Peluru dengan Gerbong Ruang Tamu
Jendela-jendela Laview besar dan melengkung. Itu akan memberi penumpang pemandangan yang menakjubkan di sepanjang jalan.
Di dalam gerbong Laview dipasangi kursi kuning yang lembut dengan sandaran kepala dan sandaran tangan yang bisa disesuaikan. Di sini, Anda akan merasakan nuansa ruang tamu yang santai.
Pencahayaan dalam gerbong Laview pun terasa enak di mata dan menyesuaikan sepanjang hari. Arsitek telah merancangnya agar menghasilkan suasana yang menenangkan bagi penumpang.
Laview adalah desain kereta api pertama dari Sejima. Ia juga ditugaskan untuk membuat konsep kereta baru di masa depan.
BACA JUGA : Ketika Aquaman Main Ke Kepulauan Seribu
“Perbedaan yang paling jelas adalah bahwa kereta dapat pindah ke tempat yang berbeda. Kereta ini bergerak melalui kota ke Pegunungan Chichibu dan saya pikir akan menyenangkan jika kereta itu mampu berbaur dengan lingkungan dengan cara yang lembut,” kata Sejima dalam sebuah pernyataan.
“Juga, saya ingin membuat kereta terasa seperti ruangan di mana penumpang dapat bersantai dengan bebas dan merasa termotivasi untuk menumpanginya,” imbuhnya.
Laview memiliki delapan gerbong dengan total 422 kursi. Pencipta telah memikirkan dengan cermat yang memungkinkan penumpang merasa nyaman saat kereta mencapai kecepatan hingga 120 km/j.
Namanya pun memiliki arti khusus, yakni l berarti hidup mewah, a berarti cepat seperti panah, dan view yang berarti pemandangan.
Cat aluminium yang digunakan pada eksterior kereta dikembangkan khusus untuk Seibu Railway. Perusahaan berencana untuk mengganti semua kereta di jalur antara Ikebukuro dan Seibu Chichibu dengan kereta Laview pada akhir tahun ini.
SUMBER : LEGENDA QQ POKER ONLINE