Kata Dokter Soal Jerawat Batu dan Berbagai Jenis Jerawat – Jerawat adalah salah satu masalah kulit yang bisa mengganggu penampilan.
Akibatnya bisa bikin kamu tampil kurang pede, apalagi jenisnya jerawat batu yang pasti susah hilangnya.
Menurut dokter ahli kulit dan kelamin dari Klinik Pramudia, dr Anthony Handoko, SpKK, istilah jenis jerawat batu sebenarnya tidak ada di dalam dunia medis. Istilah ini hanya sering digunakan masyarakat awam untuk menyebut jerawat yang keras atau besar.
“Sebenarnya, jenis jerawat ini tidak ada dalam dunia medis ya, itu hanya pemahaman awam saja. Biasanya, sebutan itu digunakan untuk menyebut jerawat yang besar, keras seperti batu, dan mengeluarkan nanah,”Seperti Dirangkum Legendaqq lounge
Kata Dokter Soal Jerawat Batu dan Berbagai Jenis Jerawat
Pada dasarnya, jerawat tidak punya jenis yang membedakannya. Jerawat terbentuk dari sumbatan minyak akibat debu atau kulit kering yang menutupi pori-pori. Alhasil, minyak akan menumpuk dan menyebabkan jerawat. Bisa muncul di pipi, dagu, dan area lainnya.
Saat dihubungi secara terpisah, dokter spesialis kulit dr I Gusti Nyoman Darma SpKK mengatakan, jerawat itu awalnya terbentuk sebagai komedo. Ada dua jenis berbeda, yaitu komedo tertutup dan terbuka. Poker Online
DI BACA JUGA : 9 Penyebab Kulit Kusam dan Cara Agar Terlihat Glowing
“Untuk jerawat sendiri biasa kita bedakan dari jenis komedo yang menjadi bentuk awalnya. Ada komedo terbuka yang biasanya ujungnya berwarna hitam karena sumbatan debu atau kotoran. Sedangkan komedo tertutup, letaknya masih di bawah kulit yang ujungnya berwarna putih,” ujar dr Darma.
Pada dasarnya, jerawat muncul karena hormon yang ada di dalam tubuh. dr Darma mengatakan, hormon androgen lah yang berfungsi untuk meningkatkan produksi minyak. Saat produksi berlebih dan kulit tidak dibersihkan secara maksimal, debu dan kotoran yang menempel akan menyumbat saluran untuk keluarnya minyak tersebut.
“Nah dari situ, saya sangat menganjurkan setelah beraktivitas, terutama di luar ruangan segera bersihkan kulit wajah secara maksimal dengan sabun muka yang sering digunakan. Dengan itu, kita bisa mencegah jerawat muncul di atas kulit,” katanya.
SUMBER DARI : Legendaqq