LegendaQQlounge –7 Manfaat Salak untuk KesehatanBuah salak memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh. Tahukah kamu apa manfaatnya? Kamu tentu sudah biasa mengonsumsi buah salak. Buah ini banyak dijual di pasar, toko buah, bahkan di pinggir jalan. Daging buah salak berwarna putih dan terdapat biji berwarna coklat di dalamnya. Kulit luar buah salak ini bersisik sehingga disebut snake fruit.
Buah yang terasa manis dan sedikit asam ini memiliki banyak manfaatnya. Mungkin tidak semua orang mengetahui manfaatnya. Apa saja manfaat buah salak untuk kesehatan tubuh? Berikut penjelasannya:
7 Manfaat Salak untuk Kesehatan
1. Menurunkan Berat Badan
Buah salak dapat kamu gunakan untuk diet. Kandungan serat tinggi pada buah salak sangat bermanfaat untuk menurunkan berat badan. Kenapa demikian? Karena serat dapat membuat kamu merasa kenyang untuk beberapa waktu.
2. Menjaga Kehamilan
Buah salak memiliki kandungan zat besi yang bagus untuk ibu hamil dan janin. Sehingga buah salak bagus dikonsumsi ibu hamil. Namun, meskipun baik untuk kehamilan, ibu hamil disarankan untuk tidak mengonsumsi buah salak secara berlebihan. Mengonsumsi buah salak terlalu banyak membuat ibu hamil mengalami sembelit yang berlebih.
Buah salak ini juga dapat membantu mengatasi rasa mual ibu hamil di pagi hari. Rasa sari buah pada salak sangat ampuh mengatasi rasa mual pada ibu hamil.
3. Membantu Menghancurkan Batu Ginjal
Manfaat buah salak lainnya mampu membantu menghancurkan batu ginjal. Zat yang terkandung dalam buah salak dapat mengeluarkan batu ginjal yang keluar beserta urine.
4. Menyembuhkan Diare
Kandungan zat tanin pada buah salak dapat membantu menyembuhkan diare. Kamu bisa mengonsumsi buah salak untuk mengobati diare secara cepat dan alami. Selain salak, kamu juga bisa menggunakan jambu biji untuk mengobati diare.Poker Online
7 Manfaat Salak untuk Kesehatan
5. Mencerahkan Kulit
7 Manfaat Salak untuk Kesehatan
Buah salak juga memiliki manfaat untuk kecantikan. Kandungan vitamin C serta phenolic pada buah salak dapat membantu menutrisi kulit. Mengonsumsi secara teratur akan membuat kulit tampak lebih cerah dan segar. Antioksidan yang terkandung di dalamnya juga mampu mengatasi kulit kusam dan penuaan dini.
6. Menjaga Kesehatan Mata
Kandungan vitamin A di dalam buah salak baik untuk kesehatan mata. Beta-karoten yang terdapat di dalamnya sangat baik untuk mata. Dengan mengonsumsi salak secara rutin dapat menjaga kesehatan mata.
7. Menjaga Kadar Gula Darah
Buah salak membantu mengendalikan kadar glukosa di dalam darah. Hal ini membuat buah salak dapat menjaga kadar gula darah dalam tubuh. Buah salak juga baik dikonsumsi untuk mencegah penyakit diabetes.
Kandungan yang dimiliki di dalam buah salak dapat banyak bermanfaat untuk kesehatan tubuh. Setelah mengetahui manfaat buah salak, apakah kamu akan makan setiap hari?